Tindak Lanjuti Comander Wish Kapolda Sulsel, Karo SDM Perintahkan Seluruh Jajarannya Buat Inovasi dan Terobosan 

    Tindak Lanjuti Comander Wish Kapolda Sulsel, Karo SDM Perintahkan Seluruh Jajarannya Buat Inovasi dan Terobosan 
    Tindak Lanjuti Comander Wish Kapolda Sulsel, Karo SDM Perintahkan Seluruh Jajarannya Buat Inovasi dan Terobosan 

    MAKASSAR - Sulsel, Membangun citra Polri sebagai Polisi yang profesional dan Presisi menjadi salah satu visi Kapolda Sulawesi Selatan yang baru, Irjen Pol. Andi Rian R. Djajadi yang tertuang dalam program ‘Commander Wish’.

    Hal itupun dijadikan sebagai salah satu  program prioritas Karo SDM Polda Sulsel, yang disampaikan langsung dihadapan seluruh jajaran Biro SDM Polda Sulsel. Rabu (27/12/2023).

    Dalam kesempatan tersebut Kombes Aris Haryanto menyampaikan target dan arah Kebijakan Kapolda Sulsel yang baru

    "Rekan-rekan sekalian, saat ini rotasi pimpinan di Polda Sulsel berganti, seluruh arah dan kebijakan pejabat yang baru harus dan wajib kita laksanakan, semua sudah tertuang pada commander wish beliau" Ucapnya.

    Dikatakan Kombes Aris bahwa Bapak Kapolda Sulsel memiliki tiga kebijakan yang tertuang pada commanderwish diantaranya : laksanakan arahan dan perintah presiden, laksanakan arahan dan perintah Kapolri, berkerja  ikhlas dengan melakukan kegiatan yang disukai masyarakat, jangan bekerja yang tidak disukai masyarakat.

    "Kebikakan Bapak Kapolda Sulsel tidak terlalu banyak dan sangat mudah kita pahami dan implementasikan dalam pelaksanaan tugas, olehnya itu saya minta  jajaran Biro SDM pada masing-masing bagian silahkan membuat terobosan kreatif dibidangnya yang dapat menyentuh hati masyarakat dan tentunya disukai masyarakat, bekerja ikhlas dan abdikan seluruh jiwa raga untuk Korps Bhayangkara tercinta. Terang Kombes Aris

    "Bapak Kapolda jelas memerintahkan kepada kita semua untuk lebih melakukan pendekatan kepada masyarakat, beliau putra daerah pastinya paham akan karakteristik budaya bugis makassar, saya minta jajaran untuk segera menyesuaikan." Tutupnya.(Herman djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Prestasi di Akhir Tahun, Camat Pangkajene...

    Artikel Berikutnya

    Peringatan HKG ke -51, TP PKK - OPD Teken...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Pasangan MYL-ARA Raih Suara Terbanyak di Pilkada Pangkep, Relawan Gelar Konvoi Meriah
    Tingkatkan Pengetahuan Generasi Muda Angkatan Laut, KRI Banjarmasin-592 dan Lanal Palu Gelar Open Ship Tour di Kota Palu
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Peduli Masyarakat di Musim Kemarau,  TNI AD Manunggal Air Kodim 1421/Pangkep Bantu Atasi Kesulitan Air  Warga Desa Mangilu
    PT Semen Tonasa Raih Penghargaan Indonesia Trusted Companies di GCG Award 2024
    Paslon Bupati dan Wakil Pangkep Nomor Urut Satu MYL-ARA: Bangun Musholla di Setiap Sekolah untuk Pembinaan Generasi Bangsa
    Direktur Keuangan PT Semen Tonasa Anis Bersama Direktur Operasi  Lepas Jema'ah Calon Haji Keluarga Besar PT Semen Tonasa
    Inovasi Desa Berkelanjutan, Upaya Paslon  Bupati Pangkep MYL ARA  Dalam Mengentaskan Kemiskinan
    PT Semen Tonasa Adakan Donor Darah untuk Penuhi Stok di PMI dan RS Pangkep
    Patroli Kamtibmas: Polsek Bungoro Ingatkan Pentingnya Netralitas TNI, Polri, dan ASN di Pilkada 2024
    Direktur Keuangan PT Semen Tonasa Anis Bersama Direktur Operasi  Lepas Jema'ah Calon Haji Keluarga Besar PT Semen Tonasa
    Komandan Pangkalan TNI Angkatan Laut Palu Hadiri Pelepasan TIM Ekspedisi Rupiah Berdaulat 
    Paslon Bupati dan Wakil Pangkep Nomor Urut Satu MYL-ARA: Bangun Musholla di Setiap Sekolah untuk Pembinaan Generasi Bangsa
    Peringatan Hari Bhakti HBP ke-60,  Kepala Rutan Kelas IIB Pangkep Sanjaya  Gelar Apel Siaga  3 + 1 Berantas Halinar
    Judi Sabung Ayam di Kabupaten Pangkep Makin Menjadi Tak Ditertibkan 
    Jaga Sinergitas Jelang Pemilu,  Bhabinkamtibmas Liukang Tangaya Aipda Zainal Sambangi Desa Pulau Terjauh Kapoposang
    Kodim 1421/ Pangkep Gelar Sosialisasi Pencegahan Pelanggaran Pilkada 2024
    Tingkatkan Keamanan Warga, Bhabinkamtibmas Liukang Tangaya Aktif Kunjungi Warga Binaan

    Ikuti Kami